Potensi Geologi Daerah Banten dan Sekitarnya Berdasarkan Analisis Data Anomali Gayaberat
DOI:
https://doi.org/10.33332/jgsm.geologi.v22i3.597Abstract
Potensi geologi daerah Banten dan sekitarnya dianalisis berdasarkan interpretasi anomali gayaberat, baik potensi positif (sumberdaya mineral) maupun potensi negatif (kebencanaan geologi). Data anomali gayaberat yang digunakan untuk analisis potensi tersebut berupa anomali Bouguer dan anomali sisa. Kedua pola anomali ini di beberapa lokasi mempunyai hubungan langsung yang dapat dianalisis keterikatannya, sehingga memberikan pemahaman tentang hubungan struktur geologinya. Beberapa contoh, seperti Cekungan Jakarta dan Cekungan Ujung Kulon (merupakan bagian dari potensi geologi yang positif) dapat dianalisis dari kedua anomali di atas. Contoh lainnya adalah struktur geologi sesar geser (merupakan bagian dari potensi geologi negatif) berarah hampir baratlaut-tenggara. Sesar ini dapat diamati dari pola anomali Bouguer dan pola anomali sisa. Oleh sebab itu, dapat disimpulkan bahwa struktur geologi yang membentuk fenomena tersebut merupakan struktur dalam yang menerus hingga ke permukaanKatakunci: Anomali gayaberat, Cekungan Jakarta, Cekungan Ujung Kulon, potensi negatif, potensi positif,  sesar geser.
Downloads
References
Atmawinata, S. dan Abidin, H.Z, 1991. Geologi Lembar Ujung Kulon, Jawa Barat Skala 1:100.000. Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi,Bandung
Bari, A., Rosana, M.F., dan Haryanto, I., 2020. Kontrol Struktur Geologi Pada Alterasi dan Mineralisasi di Daerah Cibaliung, Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten. Buletin Sumber Daya Geologi, 15(2): 73-87.
Blackely, R.J., 1996. Potential Theory in Gravity and Magnetic Application. Cambridge, University Press, pp.128-153,
Heiskanen, W.A. and Moritz, H., 1966. Physical Geodesy. W.H. Freeman and Company, San Franscisco and London, p.1-131.
Nasution, J. dan Tasno, D.P., 1990. Peta Anomali Bouguer Lembar Leuwidamar, Jawa, Skala 1:100.000. Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi, Bandung
Nasution, J. dan Djaswadi, I., 1990. Peta Anomali Bouguer Lembar Serang, Jawa, Skala 1:100.000. Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi, Bandung
Rohandi, U. dan Nasution, J., 1990. Peta Anomali Bouguer Lembar Anyer, Jawa, Skala 1:100.000. Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi, Bandung
Rohandi, U. dan Lelitoly, D., 1990. Peta Anomali Bouguer Lembar Cikarang, Jawa, Skala 1:100.000. Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi, Bandung
Rusmana, E., Suwitodirdjo, K., dan Suharsono, 2012. Geologi Lembar Serang, Jawa, Skala 1:100.000. Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi, Bandung
Santosa. S., 1992. Geologi Lembar Anyer, Jawa Barat, Skala 1:100.000. Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi, Bandung
Simamora, W.H., 1994. Peta Anomali Bouguer Lembar Ujung Kulon, Jawa, Skala 1:100.000. Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi, Bandung
Simamora, W.H., 2006. Anomali Geomagnet, Kaitannya dengan Zone Mineralisasi di Daerah Malingping, Bayah, dan sekitarnya, Kabupaten Lebak, Propinsi Banten. Jurnal Sumber Daya Geologi, 16(5): 285-301.
Soehaimi, A., Effendi, I., Djuhanda, A., Hayat, D.Z., dan Hutubessy, S., 2004. Peta Seismo Tektonik Daerah Selat Sunda dan sekitarnya, Skala 1:500.000. Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi, Bandung.
Soehaimi, A., Marjiyono, Soemantri, P., dan Kamawan, 2011. Geodinamika dan PotensiBahaya Gempabumi Dalam Rangka Pembangunan Jembatan Selat Sunda. Proceedings JCM Makassar, The 36th and 40th IAGI Annual Convention and Exhibition, Makassar, 26-29 September 2011.
Subagio dan Widijono, B.S., 2008. Potensi Panas Bumi Daerah Pandeglang dan Sekitarnya Berdasarkan Evaluasi Data Geologi dan Geofisika Terpadu. Jurnal Sumber Daya Geologi, 18(3): 135-148.
Subagio, 2013. Pola Anomali Bouguer Jawa Barat Implikasi Terhadap Potensi Geologi. Makalah Presentasi Karya Ilmiah Rangkuman Hasil Penelitian, Pusat Survei Geologi, Bandung
Subagio, 2018. Struktur Geologi Bawah Permukaan Pegunungan Selatan Jawa Barat Ditafsir dari Anomali Bouguer, Jurnal Geologi dan Sumberdaya Mineral, 19(4): 183-196.
Sudana, D. dan Santosa. S., 1991. Geologi Lembar Cikarang, Jawa, Skala 1:100.000. Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi, Bandung
Sudarman, S., 1985. Sub-surface Interpretation at Proposed First Deep Wellsite Citaman Geothermal Area, Banten, West Java. Proceedings Indonesian Petroleum Association, Fourtheenth Annual Convention.
Sujanto, F.X. and Wahab. A, 1990. Tectonic Style, Sea Level, Changes and Sedimentation of The North West Java Basin Onshore Area. Pertamina, Jakarta
Sujatmiko dan Santosa, S., 1992. Geologi Lembar Leuwidamar, Jawa Barat, Skala1:100.000. Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi, Bandung
Telford, W.M., Geldard, L.P., and Sheriff, R.E, 1990. Applied Geophysics. Cambridge, University Press, pp.26-27.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish articles in Jurnal Geologi dan Sumberdaya Mineral (JGSM.Geologi) agree to the following terms:
- Authors retain copyright of the article and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a CC-BY-NC or The Creative Commons Attribution–ShareAlike License.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access)